Search

Mahfud soal 5 WNI Disandera Lagi: Kendalanya Abu Sayyaf Ndak Mati-mati - detikNews

Jakarta - Lima Warga Negara Indonesia (WNI) kembali menjadi diculik di perairan Tambisan Tungku Lahad Datu, N Sabah, Malaysia. Menko Polhukam Mahfud MD menyebut kelompok Abu Sayyaf dalang di balik penculikan ini.

"Ya justru penculiknya sama (Abu Sayyaf)," kata Mahfud di kantornya Kemenko Polhukam, Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Senin (20/1/2020).

Mahfud mengatakan saat ini pihaknya tengah berdiskusi dengan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi terkait dengan penculikan itu. Menurut dia, peristiwa penculikan tersebut merupakan masalah keamanan di wilayah laut negara lain.

"Saya masih akan diskusi dulu dengan Bu Menlu ya. Memang apa namanya kita berhasil membebaskan juga tiba-tiba 5 diambil lagi kan ini masalah keamanan di laut, dan lautnya kan bukan laut Indonesia. Ya nanti lah," tuturnya.

Let's block ads! (Why?)



Dunia - Terbaru - Google Berita
January 20, 2020 at 05:39PM
https://ift.tt/2Ry9PpB

Mahfud soal 5 WNI Disandera Lagi: Kendalanya Abu Sayyaf Ndak Mati-mati - detikNews
Dunia - Terbaru - Google Berita
https://ift.tt/2M0nSS7
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Mahfud soal 5 WNI Disandera Lagi: Kendalanya Abu Sayyaf Ndak Mati-mati - detikNews"

Post a Comment

Powered by Blogger.